Apakah yang kita sembah itu pantas di sebut tuhan ?
Mari kita bahas Sifat yang harus ada dan yang harus tidak ada di dzat yang kita imani menjadi tuhan kita..!!
1. Tuhan harus satu.!
Kenapa harus satu ?
- Karena harus hanya 1 tuhan saja yang berkuasa mutlak ..!
Contoh kecil bila tuhan lebih dari satu.
Contoh 1. tuhan disini bekuasa di laut dan tuhan disana berkuasa di langit.
Pertanyaannya, apakah tuhan disini berkuasa juga di langit ? Kan tidak !, karena tuhan disini hanya berkuasa di laut.! Dan ini menunjukan kekuasaan yang tidak sempurna/ cacat
contoh 2. Tuhan disini dan tuhan disana adalah bagian dari Dzat yang satu.!
Bagian!
Kalau tuhan ada bagian berarti tuhan itu bergerak.!
Kalau bergerak berarti membutuhkan ruang dan membutuhkan waktu juga.
Kalau membutuhkan waktu berarti ada masanya tuhan tidak berkuasa dan ada masanya tuhan berkuasa.! Dan ini menunjukan kekuasaan yang tidak sempurna/ cacat, karena berkuasanya putus nyambung.
- Karena tuhan harus bersifatan "tidak butuh" !
Dan bilamana tuhan lebih dari satu maka ada yang namanya gotong royong.! Kalau ada gotong royong ada juga yang namanya diskusi atau rapat.. Dan ini menunjukan kekurangan yang besar sedangkan tuhan itukan maha sempurna.!
- adanya perbandingan.
gak ada kata "sempurna" kalau tuhan itu lebih dari satu..!
Pasti adanya perbandingan lebih baik dan kurang baik..
Contoh perbandingan...
Contoh 1. Tuhan disana kalau mencipta itu lebih baik dan simple. Kalau tuhannya saya sih sepertinya sedikit berlebihan..
Contoh 2. Bagian tuhan di langit itu bertugas lebih berat daripada di bumi.
Baik dan buruk, marah dan senang, sulit dan mudah, berat dan ringan dan yang lainnya, ini menunjukan ketidak sempurnaan.
v_______________________v
Secara hakikat semua mahluk baik yang hidup atau yang mati itu tidaklah "satu" atau bahasa lainnya, tidak ada mahluk yang bisa berwujud hanya satu bagian/ satu atom/ satu sel atau apalah..
Contoh kecil.
Atom atom bergotong royong terbentuklah sebatang besi.
Sel sel bergotong royong, terbentuklah seekor kelinci.
!!! Bahkan atom yang katanya satuan yang tidak bisa di bagi bagi lagi, itu terdiri atas inti atom serta awan elektron bermuatan negatif yang mengelilinginya. Inti atom terdiri atas proton, dan neutron. Dan ini sebagai contoh bahwa mahluk itu tidak bisa disebut satu secara hakikat.!
"Satu" yang disebutkan orang ke mahluk lain itu hanya untuk mempermudah pembicaraan.!
Contoh. Orang ramai ramai berkumpul itu di sebut satu gerombolan..
!!! Dan tolong jangan samakan atau bandingkan mahluk dengan tuhan..!!!
Sekian dulu makasih, semoga ilmu yang kita peroleh diridhoi allah ta'ala.. Dan tolong masukannya dari anda ^_^ .
1. Tuhan harus satu.!
Kenapa harus satu ?
- Karena harus hanya 1 tuhan saja yang berkuasa mutlak ..!
Contoh kecil bila tuhan lebih dari satu.
Contoh 1. tuhan disini bekuasa di laut dan tuhan disana berkuasa di langit.
Pertanyaannya, apakah tuhan disini berkuasa juga di langit ? Kan tidak !, karena tuhan disini hanya berkuasa di laut.! Dan ini menunjukan kekuasaan yang tidak sempurna/ cacat
contoh 2. Tuhan disini dan tuhan disana adalah bagian dari Dzat yang satu.!
Bagian!
Kalau tuhan ada bagian berarti tuhan itu bergerak.!
Kalau bergerak berarti membutuhkan ruang dan membutuhkan waktu juga.
Kalau membutuhkan waktu berarti ada masanya tuhan tidak berkuasa dan ada masanya tuhan berkuasa.! Dan ini menunjukan kekuasaan yang tidak sempurna/ cacat, karena berkuasanya putus nyambung.
- Karena tuhan harus bersifatan "tidak butuh" !
Dan bilamana tuhan lebih dari satu maka ada yang namanya gotong royong.! Kalau ada gotong royong ada juga yang namanya diskusi atau rapat.. Dan ini menunjukan kekurangan yang besar sedangkan tuhan itukan maha sempurna.!
- adanya perbandingan.
gak ada kata "sempurna" kalau tuhan itu lebih dari satu..!
Pasti adanya perbandingan lebih baik dan kurang baik..
Contoh perbandingan...
Contoh 1. Tuhan disana kalau mencipta itu lebih baik dan simple. Kalau tuhannya saya sih sepertinya sedikit berlebihan..
Contoh 2. Bagian tuhan di langit itu bertugas lebih berat daripada di bumi.
Baik dan buruk, marah dan senang, sulit dan mudah, berat dan ringan dan yang lainnya, ini menunjukan ketidak sempurnaan.
v_______________________v
Secara hakikat semua mahluk baik yang hidup atau yang mati itu tidaklah "satu" atau bahasa lainnya, tidak ada mahluk yang bisa berwujud hanya satu bagian/ satu atom/ satu sel atau apalah..
Contoh kecil.
Atom atom bergotong royong terbentuklah sebatang besi.
Sel sel bergotong royong, terbentuklah seekor kelinci.
!!! Bahkan atom yang katanya satuan yang tidak bisa di bagi bagi lagi, itu terdiri atas inti atom serta awan elektron bermuatan negatif yang mengelilinginya. Inti atom terdiri atas proton, dan neutron. Dan ini sebagai contoh bahwa mahluk itu tidak bisa disebut satu secara hakikat.!
"Satu" yang disebutkan orang ke mahluk lain itu hanya untuk mempermudah pembicaraan.!
Contoh. Orang ramai ramai berkumpul itu di sebut satu gerombolan..
!!! Dan tolong jangan samakan atau bandingkan mahluk dengan tuhan..!!!
Sekian dulu makasih, semoga ilmu yang kita peroleh diridhoi allah ta'ala.. Dan tolong masukannya dari anda ^_^ .